Tinjauan Hukum Islam terhadap Pelaksanaan Perkawinan Adat Jawa

Authors

  • Muhammad Izzudin Shofwan Universitas Nahdlatul Ulama Surakarta
  • Ngazis Masturi Universitas Nahdlatul Ulama Surakarta

DOI:

https://doi.org/10.54622/academia.v1i2.23

Keywords:

Perkawinan, Jawa, Prosesi

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui prosesi prosesi pelaksanaan perkawinan adat Jawa. Penelitian bersifat deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara umum tata cara atau prosesi pelaksanaan perkawinan adat Jawa yang terjadi  di Dukuh Pandanan Desa Soropaten Kecamatan Karanganom Kabupaten Klaten  untuk memperkaya pandangan atau cakrawala penulis dalam mengabdi kehidupan bermasyarakat yang penuh dengan pengembangan kebudayaan serta adat istiadat yang masih berlaku di bumi nusantara ini, bahwa prosesi pelaksanaan perkawinan adat jawa terdiri dari tiga upacara yaitu: Upacara sebelum pelaksanaan ijab; Upacara  pelaksanaan ijab; dan Upacara Kirab Pengantin.

Downloads

Published

2019-02-15